04 Juni 2018 | Allianz Indonesia
Sakit dan cedera datangnya memang tidak terduga. Risiko seperti ini bisa terjadi dimana saja tanpa mengenal situasi dan kondisi, termasuk saat kamu sedang melakukan perjalanan ke luar negeri. 
Lalu ketika hal itu terjadi dan kamu membutuhkan perawatan serius hingga rawat inap, apa yang bisa dilakukan?

Dengan adanya asuransi perjalanan yang memiliki layanan Global Assistance, kamu tidak perlu repot mengurus hal lain selain fokus menjalani perawatan di rumah sakit. Perjalanan ke luar negeri pun terasa jadi lebih aman dan terlindungi.

Nah, layanan evakuasi medis seperti apa saja yang bisa kamu dapatkan dari asuransi perjalanan? Klik link berikut untuk informasi selanjutnya. 

Author: Allianz Indonesia
Allianz memulai bisnisnya di Indonesia dengan membuka kantor perwakilan di tahun 1981. Kini Allianz Indonesia hadir untuk bisnis asuransi umum, asuransi jiwa, kesehatan, dana pensiun dan asuransi syariah yang didukung oleh lebih dari 1.400 karyawan dan lebih dari 20.000 tenaga penjualan dan ditunjang oleh jaringan mitra perbankan dan mitra distribusi lainnya untuk melayani lebih dari 7 juta tertanggung di Indonesia.
Pilihan Artikel yang direkomendasikan

Nov 08, 2023

Okt 26, 2023